Cara Agar Motor Irit Khususnya Motor Matik
Cari cara agar motor matik irit? Bahan Bakar Minyak (BBM) semakin lama semakin naik harganya. Seperti beberapa waktu yang lalu. Mungkin sebagian besar pemilik motor mengeluhkan kenaikan harga BBM ini. Kenaikan harga BBM tentu membuat para pengguna kendaraan harus menambah pengeluaran untuk membeli bensin.
Apalagi bagi pemilik motor metik ini menjadi hal berat, karena tipe motor matik ini dianggap boros. Kenapa bisa begitu? Ini karena jumlah gear yang memang lebih banyak dibanding motor bebek. Tidak hanya itu, motor metik yang tidak mempunyai perseneling tidak bisa mengatur RPM hal ini mengakibatkan motor matic sulit berhemat saat perpindahan gigi.
Pada tulisan saya kali ini, saya tidak membahas tentang modifikasi motor. Kali ini saya ingin berbagi tips atau cara agar motor irit khususnya motor matik. Cara agar motor irit ini saya dapat dari membaca di Sindonews.
Harga BBM yang naik tadi bisa disiasati dengan cara sederhana sehingga diharapkan dapat menghemat pengeluaran alias tidak boros. Ada trik ampuh supaya motor metik Anda tidak terlalu boros. Tips sederhana ini katanya bisa dicoba bagi pengguna motor matik. Bagaimana tips atau cara agar motor irit bensin? Ini dia caranya:
Apalagi bagi pemilik motor metik ini menjadi hal berat, karena tipe motor matik ini dianggap boros. Kenapa bisa begitu? Ini karena jumlah gear yang memang lebih banyak dibanding motor bebek. Tidak hanya itu, motor metik yang tidak mempunyai perseneling tidak bisa mengatur RPM hal ini mengakibatkan motor matic sulit berhemat saat perpindahan gigi.
Pada tulisan saya kali ini, saya tidak membahas tentang modifikasi motor. Kali ini saya ingin berbagi tips atau cara agar motor irit khususnya motor matik. Cara agar motor irit ini saya dapat dari membaca di Sindonews.
Harga BBM yang naik tadi bisa disiasati dengan cara sederhana sehingga diharapkan dapat menghemat pengeluaran alias tidak boros. Ada trik ampuh supaya motor metik Anda tidak terlalu boros. Tips sederhana ini katanya bisa dicoba bagi pengguna motor matik. Bagaimana tips atau cara agar motor irit bensin? Ini dia caranya:
- Membersihkan karburator secara rutin, Ini supaya udara yang masuk pada ruang bakar tidak terhambat. Diketahui bahwa karburator akan turut mengatur boros tidaknya motor metik Anda.
- Berkendaralah dengan kecepatan stabil, tidak terlalu sering menarik gas bila tidak diperlukan. Bensin yang diperlukan saat menarik gas dengan kencang untuk akselerasi lebih besar.
- Memilih oli yang tepat dan cocok dengan mesin motor matic Anda. Karena apbila oli yang digunakan tidak cocok dengan pergesekan mesin yang tinggi akan membuat mesin panas sehingga gas lebih berat dan ini membuat boros.
- Berikan tekanan angin yang pas pada ban sesuai dengan kebutuhan penggunaan dan beban tunggangan.
Itulah beberapa tips atau cara agar motor matic irit. Mungkin sulit menghitung seberapa irit penggunaan bensin yang diketahui. Namun, semoga cara agar motor irit khususnya motor matik tersebut berpengaruh terhadap penggunaan BBM motor kita. Selamat mencoba.